Monday, 12 October 2015

Inilah 10 Pemain Sepakbola Tercepat versi FIFA

Pemain tercepat Di dunia Kecepatan merupakan salah satu aset berharga bagi seorang pemain Sepakbola. Saat ini banyak sekali pemain Se... thumbnail 1 summary
Pemain tercepat Di dunia
Kecepatan merupakan salah satu aset berharga bagi seorang pemain Sepakbola. Saat ini banyak sekali pemain Sepakbola yang mengandalkan kecepatan, khususnya winger atau pemain sayap. Hampir semua winger menggunakan kecepatan Untuk menekan lini pertahanan lawan.

Ditahun ini ada yang sedikit menarik di daftar ini, pemain tercepat tahun ini bukan ronaldo, messi ataupun bale Melainkan Antonio Valencia yang membukukan kecepatan 35km/jam. Ya, winger yang membela manchester united ini menduduki peringkat pertama diikuti Gareth Bale dan Aaron Lennon

Berikut adalah urutan selengkapnya 10 pemain tercepat dunia menurut versi FIFA yang baru-baru ini dipublikasikan:

10. Alexis Sanchez (Arsenal) – 30.1 km/h
9. Arjen Robben (Bayern Munich) – 30.4 km/h
8. Franck Ribery (Bayern Munich) – 30.7 km/h
7. Wayne Rooney (Manchester United) – 31.2 km/h
6. Lionel Messi (Barcelona) – 32.5 km/h
5. Theo Walcott (Arsenal) – 32.7 km/h
4. Cristiano Ronaldo (Real Madrid) – 33.6 km/h
3. Aaron Lennon (Tottenham, dipinjamkan ke Everton) – 33.8 km/h
2. Gareth Bale (Real Madrid) – 34.7 km/h.
1. Antonio Valencia (Manchester United) –
35.1 km/h

Itulah 10 Pemain Sepakbola Tercepat versi FIFA tahun 2015, Adakah pemain favorit kamu di daftar?

No comments

Post a Comment

'; /* * * DON'T EDIT BELOW THIS LINE * * */ (function() { var dsq = document.createElement('script'); dsq.type = 'text/javascript'; dsq.async = true; dsq.src = '//' + disqus_shortname + '.disqus.com/embed.js'; (document.getElementsByTagName('head')[0] || document.getElementsByTagName('body')[0]).appendChild(dsq); })(); '; // required: replace example with your forum shortname /* * * DON'T EDIT BELOW THIS LINE * * */ (function () { var s = document.createElement('script'); s.async = true; s.type = 'text/javascript'; s.src = '//' + disqus_shortname + '.disqus.com/count.js'; (document.getElementsByTagName('HEAD')[0] || document.getElementsByTagName('BODY')[0]).appendChild(s); }());